20 Daftar Game Android Offline Terbaik yang Paling Seru

Game Android Offline – Game sepertinya jadi salah satu media hiburan menarik yang diminati oleh banyak orang. Bahkan hampir semua kalangan menyukainya mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.

Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat saat ini, game bukan hanya dapat dimainkan pada perangkat PC ataupun perangkat Playstation saja. Bahkan Anda dapat memainkan game offline Android pada semua perangkat smartphone jenis Android.

Ada cukup banyak jenis game yang bisa Anda mainkan mulai dengan game bergenre perang, petualangan dan lainnya. Salah satu hal yang menarik dari beberapa game-game di ponsel yakni menawarkan grafik HD, dimana nantinya akan membuat Anda merasakan kenyamanan ketika memainkan game tersebut.

Bukan hanya itu saja, namun ada juga beberapa game Android paling baru yang dapat dengan mudah Anda mainkan menggunakan offline. Jadi Anda tidak harus selalu terhubung ke koneksi internet. Bagaimana cukup menarik untuk dicoba bukan. Di bawah ini ada beberapa game Android versi mode online yang bisa dimainkan;

1. Dream League Soccer

Game Android Offline Terbaik
credit: Tribun Sumsel

Ada rasa rindu untuk memainkan game sepak bola. Jika iya maka Anda tidak perlu merasa khawatir, sebab ada banyak sekali game bola yang bisa dimainkan pada ponsel Android. Salah satu game offline Android tersebut yakni  Dream League Soccer.

Jika dilihat dari nama yang diusung, yakni  Dream League Soccer mungkin Anda langsung tahu jika ini adalah satu satu game yang bisa mengobati rasa rindu pada game bola. Karena sebagai game offline maka Anda bisa memainkannya secara gratis di ponsel tanpa harus selalu terhubung jaringan internet.

Selain beberapa hal yang ada di atas, hal yang mana dirasa paling menarik pada game satu ini adalah Anda dan para pemain lainnya akan disuguhkan dengan desain grafik HD yang tentunya akan menjadikan Anda merasa nyaman ketika sedang memainkan game Dream League Soccer.

2. Fallout Shelter

game fallout shelter seru
credit: Steam

Ada banyak hal yang dilakukan dalam beberapa game offline Android, termasuk memainkan peran salah satu tokoh menarik. Misalnya saja pada game Fallout Shelter Anda nantinya memiliki peran sebagai seorang pengelola bunker.

Dalam peran ini Anda memiliki tugas dan tanggung jawab penuh, untuk selalu menyediakan berbagai macam fasilitas lengkap bagi para penghuni bunker yang tinggal di sana.

Anda pun diharuskan untuk memastikan jika para penghuni yang ada di dalam bunker merasa senang tinggal di sana. Game dengan genre action ini pun menjadi game offline pada perangkat Android yang digarap oleh Bethesda Softworks LLC.

3. Legendary Heroes

Anda mungkin sudah tidak asing lagi dengan beberapa game perangkat PC atau PlayStation yang menarik untuk dimainkan. Namun ternyata ada juga lo game offline Android terbaik yang bisa Anda mainkan. Game tersebut memiliki  judul atau nama Legendary Heroes.

Game Legendary Heroe ini adalah game MOBA yang mana mempunyai gameplay hampir sama dengan game DOTA pada perangkat PC. Game ini tentunya dapat Anda mainkan dengan mode offline. Game Android Online Legendary Heroe memiliki  sajian gambar yang bisa dibilang keren dan juga lebih bening.

Baca Juga:

Kumpulan Cheat GTA 5 PS3 Motor Drag Bahasa Indonesia 100% Working

Game sagu ini juga mengusung pemakaian pola permainan action real time strategi, di mana sangat menarik karena Anda dapat memilih dan mengendalikan tiga pilihan hero sekaligus. Langsung saja unduh dan mainkan.

4. The Pirate: Caribbean Hunt

Game Action memang memiliki banyak sekali daya tarik salah satunya adalah beberapa tantangan yang ada di dalamnya serta beberapa misi untuk diselesaikan. Nah kali ini Anda juga bisa memainkan game Android offline dengan genre action yakni The Pirate : Caribbean Hunt.

Game action ini menjadi salah satu salah satu game bergenre action yang mana digarap oleh pihak developer Home Net Games. Di dalamnya nanti Anda akan disuguhkan dan dibawa pada kedalam alur cerita untuk bertempur di laut lepas.

Salah satu kelebihan saat Anda unduh aplikasi ini adalah Anda dapat memilih kapal mana saja yang memang diinginkan untuk digunakan bertempur melawan musuh. Lawanlah musuh yang ada dan memenangkan permainannya.

5. Alien Shooter Free

Bagaimana rasanya bisa pergi keluar angkasa dan bertemu alien. Pasti akan menakutkan sekaligus menyenangkan bukan? Nah kali ini Anda juga bisa mengunduh game Android offline yakni Alien Shooter Free untuk merasakan permainan bersama para alien dari luar angkasa.

Game offline pada perangkat Android terbaik ini akan memiliki cerita sebagai segerombolan alien yang mana harus dimusnahkan menggunakan berbagai macam senjata canggih. Game action ini menjadi game besutan dari developer Sigma team.

Game Alien Shooter Free  juga akan menawarkan berbagai macam fitur dan tampilan terbaik agar memberikan sensasi permainan yang berbeda. Salah satunya adalah HD yang mana akan membuat Anda merasa ketagihan ketika memainkan game satu ini.

6. Asphlat 8 : Airbone

Game Android Offline terbaik
credit: Journal Apps

Kali ini Anda bisa memilih game Android offline untuk balapan mobil. Game balap Asphlat 8 : Airbone memiliki tampilan sesuatu berbeda. Salah satu hal berbeda dan menarik tersebut adalah  Anda bisa memainkan game genre balap mobil ini dengan mode offline.

Bukan sekadar itu saja ya, game Asphlat 8 : Airbone juga akan memberikan tampilan permainan yang menarik yakni dengan  hadirnya grafik HD. Grafik yang seperti ini tentunya akan memberikan kesan lebih menarik dan rasa kenyamanan tersendiri pada game Android offline balap mobil Asphlat 8 : Airbone.

7. Hitman Sniper

Game Android offline tidak hanya sampai disini saja ya, Anda bahkan juga bisa memainkan game Android terbaik yang lainnya yakni Hitman Sniper. Game satu inu akan menceritakan mengenai agen bayaran yang mana hadir  dengan banyak macam misi rahasia. Nantinya Anda akan berperan sebagai orang tersebut

Game offline yang memiliki nama atau judul Hitman Sniper ini  bisa Anda mainkan dengan mudah menggunakan mode offline, sehingga Anda pun nantinya tidak akan membutuhkan koneksi untuk jaringan internet pada memainkan game tersebut. Bagaimana cukup menarik bukan?

8. Iron Blade

Rasanya kurang puas saja jika Anda adalah salah satu penggemar game offline namun belum sempat memainkan game game Android Offline  Iron Blade. Game ini memang pada dasarnya menjadi game yang sangat seru apalagi sebagai game Android offline yang hadir menggunakan grafik tinggi.

Bukan hanya itu saja, game ini pun akan menawarkan jalan cerita keren lengkap dengan visualisasi cukup tinggi. Dengan kelebihan yang ditawarkan tersebut nantinya Anda akan mendapatkan kenyamanan dan sensasi permainan sendiri. Anda perlu mencoba memainkan game Android offline ini di perangkat smartphone Android ya.

9. Death Race

Sepertinya ada yang sudah tidak asing lagi dengan game Android offline dengan nama Death Race. Game satu ini pada dasarnya akan menceritakan mengenai balap perang. Selain itu, game Death Race bukan hanya akan menawarkan permainan seru saja lengkap dengan mobil-mobil balap yang keren.

Ternyata game offline Android ini pun akan menawarkan dimensi grafik HD yang tergolong bagus dan berkualitas. Anda pun akan semakin suka dengan  game Death Race.

10. Brother in Arms

Bagi Anda yang sangat tertarik dan ingin bermain game Android offline yang memiliki tampilan dengan grafik HD, mungkin game Brother in Arms bisa jadi alternatif pilihan yang tepat untuk Anda. Game ini memiliki latar belakang dengan cerita prajurit.

Para karakter prajurit yang ada di dalam game ini diharuskan untuk bertempur dan melawan banyak musuh-musuhnya. Selain itu Anda pun dapat memainkan game ini dengan mode offline dimanapun dan kapanpun berada tanpa harus takut tidak memiliki kuota internet.

11. Six-Guns : Gang Showdown

game android terbaik tanpa internet
credit: Sbenny

Ada banyak hal yang mungkin bisa Anda temukan pada game Android offline ini. Pasalnya game Six-Guns : Gang Showdown akan menawarkan berbagai macam hiburan tersendiri untuk Anda dan  para pemain game lainnya.

Apalagi game Six-Guns : Gang Showdown hadir dengan bekal performa grafik tinggi. Hal tersebut tentunya akan memberikan keseruan ketika Anda bermain. Bahkan bisa dibilang game ini tidak tak kalah seru dari pada game-game offline lainya.

12. Tiny Troppers 2 : Special Ops

Game Android offline yakni game Tiny Troppers 2 juga bisa Anda jadikan salah satu pilihan game berikutnya. Sebab game ini jadi salah satu game yang mana banyak dicari para pemain atau gamers di tanah air. Game Tiny Troppers 2 : Special Ops pada dasarnya memang cukup menyenangkan jadi sangat tidak heran apabila Anda dan para gamer lainnya mulai kecanduan untuk memainkannya.

Sementara itu pada game yang sama hadir dengan konsep yang sedikit berbeda dimana game Tiny Troppers 2 : Special Ops mengusung tampilan dengan grafik 2D dan tentunya dikemas rapi. Dari hal ini game Tiny Troppers 2 : Special Ops akan memberikan suguhan pola permainan sangat menyenangkan.

13. Xenowerk

Tak hanya game Android offline tiny troppers saja yang mana akan hadir dan mengusung grafik tampilan 2D. Kini ada pula game offline Android yang lainnya dengan nama Xenowerk. Game satu ini tentunya bisa Anda mainkan dengan  mode offline tanpa harus menggunakan jaringan internet agar dapat memainkan game tersebut.

Tidak berhenti sampai di situ saja ya, game satu ini sepertinya juga akan banyak mengusung karakter yang menarik dimana beberapa karakter yang ada tersebut bisa dengan mudah Anda unlock menggunakan koin maupun dengan menyelesaikan misi. Bagaimana game Android offline ini cukup menantang bukan?

14. Real Boxing 2

Game Android offline Real Boxing adalah salah satu game offline paling baru yang mana menawarkan konsep tinju. Game Real Boxing 2 juga menghadirkan tampilan grafik HD yang mana tentunya akan membuat Anda merasa lebih nyaman ketika memainkannya. Selain bisa dengan mudah Anda mainkan secara offline game Real Boxing juga akan sangat cocok untuk Anda yang mana suka pada salah olah raga yakni tinju.

Kamu bisa unduh filenya di sini Real Racing 2

15. Real Racing 3

permainan android offline
credit: Tech in Asia Indonesia

Bosan dengan game balap mobil yang itu-itu saja? Jika iya maka tidak adalah salahnya Anda mencoba game Android offline Real Racing 3. Pasalnya Real Racing 3 akan memberikan penawaran sebuah permainan yang seru sekaligus menantang.

Terlebih di dalam game ini nantinya Anda akan dituntut agar bisa kebut-kebutan para lintasan balap. Agar semakin terasa menantan lintasan balap tersebut tentunya akan penuh rintangan.

Sementara itu, game Android offline Real Racing 3 kini juga menawarkan tampilan grafik HD jadi tidak akan heran apabila Anda dan banyak gamers lainnya senang bermain game balap mobil denba  nama Real Racing 3 tersebut.

16. Minion Rush

Sebagian besar dari para gamer tentunya ada yang suka dengan salah satu karakter kartun bukan? Jika Anda salah satunya dan suka dengan karakter minion maka bisa mencoba game Android offline yang satu ini.

Dalam permainan Minion Rush Anda nantinya akan bertugas untuk mengendalikan minion, serta menyelesaikan berbagai misi tertentu bahkan mengalahkan para penjahat yakni Gru.

Game Minion Rush didukung dengan adanya gameplay yang mana sangat mirip dengan game Subway Surfer. Selain itu, game satu ini juga menawarkan bentuk tampilan grafik  bagus jadi ketika Anda memainkannya Anda tidak akan merasa bosan dan juga ingin bermain terus.

17. Minecraft

Minecraft merupakan salah satu game offline untuk perangkat Android terbaik yang mana hadir dengan bekal grafik HD. Game Minecraft bahkan juga disukai banyak kalangan terutama anak-anak.

Bahkan juga sudah dimainkan oleh banyak sekali pengguna yang ada di seluruh dunia. Selain mempunyai jenis permainan seru game ini sepertinya menawarkan berbagai macam fitur permainan keren, jadi nantinya Anda akan antusias dan tidak merasa bosan ketika memainkan gamenya.

18. Dead Trigger

Selain beberapa game Android offline di atas juga masih ada  game offline Android lainnya yang perlu dimainkan yakni game Dead Trigger. Bukan hanya memberikan keseruan pada permainan nya, game ini pun dapat dimainkan offline dengan dukungan  tampilan grafik HD.

Dengan begitu, game ini nantinya akan semakin terasa semakin seru untuk dimainkan serta Anda ketagihan untuk memainkan game ini terus..

19. Cover Fire

Selain game petualangan, balap dan beberapa genre lainnya. Anda pun bisa memainkan game dengan genre tembak-tembakan yakni game Android offline Cover Firee. Game Cover Fire sendiri akan menawarkan aksi yang tergolong sangat keren ketika para pemain sedang menembak suatu objek.

Apalagi pada game ini hadir dibekali dengan tampilan grafik HD yang tentunya bagus dan akan menjadikan Anda jadi lebih nyaman ketika memainkan game Cover Fire. Cover fire pun sudah dikembangkan oleh developer yakni pihak dengan nama Genera Games.

20. Grand Theft Auto : San Andreas

cheat gta san andreas lengkap
Credit: Jabar Ekspress

Game offline yang bisa dimainkan pada perangkat Android terakhir adalah game Grand Theft Auto : San Andreas. Jika Anda sudah pernah atau sering memainkan game GTA mungkin permainannya tidak akan terasa asing lagi. Sebab game ini memiliki kemiripan dari pada game GTA.

Kini konsep yang sama tidak hanya bisa dimainkan pada perangkat Playstation saja, perangkat ponsel Android pun dapat memainkannya. Meskipun seperti itu game ini pun menawarkan keseruan ketika bermain yang cukup tinggi. Anda juga tidak akan cepat bosan sebab game offline Grand Theft Auto : San Andreas menawarkan berbagai macam tantangan yang harus Anda hadapi.

Tidak ada lagi alasan Anda tidak bisa memainkan game di ponsel Android saat kuota habis atau tidak ada jaringan internet. Pasalnya di atas ada daftar beberapa game Android offline yang bisa jadi alternatif untuk dipilih. Anda bisa memilih mana saja sesuai keinginan dan memainkannya secara offline.

Leave a Comment